Page 8 - Prakarya_XII
P. 8

Kekayaan Alam Indonesia
                                                                                  Kekayaan alam Indonesia merupakan anugerah

                                                                                  Tuhan Yang Maha Esa, oleh karena itu kita harus

                                                                                  memuji ciptaan NYA ini.





                                                                                  Produk kerajinan lebih banyak memanfaatkan

                                                                                  bahan-bahan alam ada juga yang memanfaatkan

                                                                                  bahan limbah sebagai bahan kerajinan seperti limbah

                                                                                  kertas, plastik, karet dan logam.




                                                                                      Bagaimana pendapatmu ketika melihat sampah


                                                                                      yang berserakan ?
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13