Page 41 - E-Modul Asam Basa- Yani Puspita 20176013
P. 41
Terintegrasi Literasi Sains dan Video Demonstrasi
8. Dari reaksi 1 dan 2, masing-masing reaksi terdapat dua pasangan
+
asam-basa konjugasi, jika ditinjau dari keberadaan ion H pada
keadaan awal dan akhir reaksi , maka:
Asam konjugasi adalah…………………………………………
Basa konjugasi adalah………………………………………….
Suatu spesi dapat bertindak sebagai asam dan sebagai basa,
seperti contoh reaksi yang terdapat pada reaksi 1 dan 2, terlihat bahwa
air dapat bersifat asam (donor proton) dan dapat pula bersifat basa
(akseptor proton). Suatu zat yang dapat bertindak sebagai asam dan basa
Bronsted-Lowry sekaligus disebut mempunyai sifat amfoter.
Penentuan suatu zat sebagai asam atau basa Bronsted-lowry
dapat dilakukan jika zat tersebut bereaksi dengan zat lain.
Suatu asam hanya akan melepas proton jika ada basa yang
menyerap proton itu. Pada suatu reaksi asam basa Bronsted-
Lowry, asam berubah menjadi basa konjugasinya, sedangkan
basa berubah menjadi asam konjugasinya. Jadi pada reaksi
asam-basa Bronsted-Lowry terdapat dua pasang asam-basa
konjugasi. Rumus kimia pasangan asam-basa konjugasi hanya
+
berbeda satu proton (H )
Isilah titik-titik pada tabel di bawah ini!
Asam
Asam + Basa Basa Konjugasi
Konjugasi ⇌
-
+
HCl + NH3 Cl ⇌ NH4
….. + H2O HCO3 ⇌ ….
-
-
….. + CH3COOH NO3 ⇌ ….
-
CH3COOH + …………. ……….. ⇌ HSO4
24
Yani Puspita &
Hardeli Kimia SMA Kelas XI
24