Pembelajaran 6: T5 St2
P6
Mengukur Panjang Anggota Tubuh Muatan
Matematika
Sebelumnya, kita sudah mengukur KD 3.6 dan 4.6
panjang berbagai macam benda.
Kita juga dapat mengukur panjang beberapa
bagian tubuh. Misalnya,
tinggi badan lingkar kepala
panjang
lengan