Page 50 - E-book Mitigasi Bencana Gempa Bumi last_Fix
P. 50
44
E-book Mitigasi Bencana Gempa Bumi untuk Anak Penyandang Disabilitas
Dias Aziz Pramudita adalah dosen tetap Program Studi
Pendidikan Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah
Surakarta. Pendidikan jenjang S1 ditempuh di UNY, Pendidikan
Teknik Informatika, lulus pada tahun 2015, kemudian studi
dilanjutkan S2 di Universitas Gajah Mada, Ilmu Komputer dan
diselesaikan pada tahun 2018. Bidang pendidik profesional
penulis adalah Pendidikan Teknik Informatika pada mata kuliah
Strategi dan Media Pembelajaran, Computer Vision, Penilaian
Computer Vision
Pembelajaran, dan Microteaching. Penulis memilki fokus
Microteaching
keilmuan dalam bidang pengembangan media pembelajaran
berbasis IT (AR dan VR) dalam pembelajaran. Publikasi
penelitian penulis saat ini terkait dengan pengembangan aplikasi
teknologi dalam bidang pendidikan.