Page 17 - LKPD fisika gelombang bunyi- 3 (UIN Bandung)
P. 17

Bagaimana prinsip kerja dari alat tersebut? jelaskan!

                 Jawab:














                 Alat untuk mengukur kelajuan darah menerapkan prinsip doppler, dimana alat tersebut

                 mempengaruhi perubahan frekuensi gelombang suara yang dipantulkan, apa yang
                 menyebabkan hal tersebut terjadi?

                 Jawab:








                 Penumpang yang berada dalam pesawat ingin mengetahui kecepatan penerbangan yang

                 dilakukan pilot, dimana pesawat tersebut bergerak menuju arah menara  bandara
                 kemudian penumpang tersebut mencoba mengukur frekuensi suara yang terdengar dari

                 menara dan terukur sebesar 1700 Hz. Jika sirine menara pesawat memancarkan bunyi

                 sebesar 1020 Hz dan cepat rambat udara adalah 340 m/s, maka langkah apa yang
                 dilakukan penumpang untuk menjawab keingintahuannya?

                 Penyelesaian :
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22