Page 16 - BULETIN 1215
P. 16

BULETIN            Parlementaria




            Komisi VIII Setujui 5 Dewas BPKH
    KOMISI VIII • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA  Periode 2022-2027  kepada BPKH,” kata Ashabul usai










                       etua Komisi VIII
                       DPR RI Ashabul
                                                                             Nusantara II, Senayan, Jakarta,
                       Kahfi mengatakan,
                       berdasarkan          KOMISI VII DPR RI                rapat Komisi VIII DPR RI di Gedung
                                                                             Selasa (30/8).
            K musyawarah mufakat            TELAH MENETAPKAN                   Diungkapkan politisi Partai
            Pimpinan dan Kapoksi Komisi VIII   ANGGOTA DEWAS                 Amanat Nasional (PAN) itu, dua
            DPR RI atas hasil uji kelayakan                                  faktor yang menjadi pertimbangan
            dan kepatutan (fit and proper test)   BPKH PERIODE TAHUN         Komisi VIII ialah kemampuan
            calon Anggota Dewan Pengawas    2022-2027.                       para calon di bidang syariah
            Badan Pengelola Keuangan Haji                                    dan kemampuan di bidang
            (BPKH) dari unsur masyarakat                                     keuangan. “Dua poin utama ini
            pada Senin-Selasa, 29-30 Agustus   Arif Khan., Dr.,  Mulyadi, Dr., S.E,   yang menjadi pertimbangan kami
            2022, Komisi VIII DPR RI telah   M.M, M.Si, Akt. CA., CPMA, SAS.   dalam mengambil keputusan. Dari
            menetapkan Anggota Dewas BPKH   dan Rojikin, Dr., S.H, M.Si. QIA.    10 calon Dewas BPKH, hampir
            periode tahun 2022-2027.           “Selamat bagi yang sudah      semua memiliki kompetensi yang
               Dalam rapat Internal Komisi VIll   mengikuti seleksi, kepada   baik, tetapi kami harus memilih 5
            DPR RI, ditetapkan 5 orang terpilih   yang terpilih kami berharap   (anggota). Insya Allah kami yakin
            sebagai Dewas BPKH, yakni Deni   menjalan tugas dengan  amanah.   mereka (5 Dewas terpilih) mampu
            Suardini, Dr., S.E, Akt, M.M, CFrA,   Karena bagi kami, bapak-bapak   mengawal dana haji agar para
            CA, QIA, CGCAE., Heru Muara Sidik,   adalah benteng umat yang    pelaksana pengelola dana haji
            Ak, CA, CMA, MM, QIA., M. Dawud   telah menginvestasikan dana    sesuai regulasi,” tutupnya. l rnm/sf



























                                                                                                          Scan QR
                                                                                                          untuk berita
                                                                                                          selengkapnya
            FOTO: RUNI/NVL


            Foto bersama Pimpinan dan Anggota Komisi VIII DPR RI bersama Dewan Pengawas Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) periode 2022-2027.


            16  Nomor 1215/I/IX/2022  • September 2022
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21