Page 15 - MAJALAH 202
P. 15

LAPORAN UTAMA






                                                                               Adapun dukungan, animo, semangat,
                                                                               kebanggaan dan rasa nasionalisme dari
                    “SAYA BERHARAP PON XX PAPUA INI JUGA BISA                  seluruh elemen masyarakat nyatanya
                    MEMBERI MANFAAT LAIN BAGI MASYARAKAT                       perlu digaungkan agar pesta rakyat
                                                                               termegah di negeri ini bisa sukses
                                             PAPUA. SALAH SATUNYA              terselenggara meski di kala pandemi
                                                                               sekalipun
                                                  BISA MENINGKATKAN              “Perlunya koordinasi yang
                                                    PEREKONOMIAN               menyeluruh antara pihak
                                                                               penyelenggara event pemerintah
                                                     WARGA SEKITAR”            pusat, daerah, KONI dengan organisasi

                                                                               tiap Cabor, tokoh masyarakat, ormas
                                                                               dan pemuda. Keterlibatan dalam event
                                                         Anggota Komisi X DPR RI
                                                         Desy Ratnasari. Foto: Ridwan/nvl  akan menjadikan mereka merasa
                                                                               memiliki dan ini akan membantu
                                                                               pihak keamanan sebagai organ utama
                                                                               pengamanan situasi dan kondisi.
                                                                               Pendekatan edukatif, persuasif
                                                                               dan humanis dari organ keamanan
                                                                               kita menjadikan Papua sangat
                                                                               kondusif,”katanya.
                                                                                 Upaya sistematis pemerintah
                                                                               Indonesia dibantu seluruh lapisan
                                                                               masyarakat cukup berhasil dalam
                                                                               penangan pandemi Covid-19. Bahkan,
                                                                               Indonesia berhasil menyelenggarakan
                                                                               kegiatan besar di tengah pandemi
                                                                               tanpa adanya lonjakan kasus. PON
                                                                               XX Papua 2021 menjadi bukti bahwa
                                                                               Indonesia mampu.


            diikuti dengan penerapan protokol   vaksinasi itu sebaiknya terus dilakukan   TINGKATKAN EKONOMI
            kesehatan yang super ketat,” tuturnya.  edukasi dan sosialisasi masif kepada   MASYARAKAT
              Selain menyediakan sarana       masyarakat tentang langkah langkah   Anggota Komisi X DPR RI Desy
            prasarana bidang kesehatan, menurut   preventif menghadapi pandemi   Ratnasari berharap PON ke-XX
            Melki sapaan akrab Melkiades      yaitu dengan  penerapan Protokol   Papua membawa dampak positif
            Laka Lena, pemerintah juga perlu   kesehatan, seperti  sarana cuci tangan,   bagi masyarakat Papua. Seperti
            melakukan percepatan pelaksanaan   pemakaian masker, dan  menjaga jarak  meningkatkan perekonomian
            vaksinasi.  “Kami akan terus       “Sementara antisipasi kuratif   masyarakat Papua. “Saya berharap
            mendorong agar pemda bisa didukung   adalah klinik penangan seperti   PON XX Papua ini juga bisa memberi
            oleh Kemenkes dan semua yang bisa   tempat karantina, tenaga medis,   manfaat lain bagi masyarakat Papua.
            membantu kesuksesan vaksinasi agar   obat dan peralatan penunjang lainya.   Salah satunya bisa meningkatkan
            segera mencapai target nasional,”   Barangkali kita mesti menjadikan   perekonomian warga sekitar,” ujar
            imbaunya.                         penyelenggaraan Olimpiade dan Pra   Desy
                                              Olympic Tokyo bisa jadi referensi,”   Desy menyadari, bangsa Indonesia
            PROTEKSI KESEHATAN                kata Wakil Ketua Komisi X Abdul Fikri   belum sepenuhnya bebas dari pandemi
              Berkenaan pandemi Covid-19, akibat   Faqih                       Covid-19. Oleh karenanya protokol
            antusiasme masyarakat terhadap     Untuk itu, segala persiapan dari   kesehatan seperti menjaga jarak dan
            vaksinasi belakangan saat  mendekati   segi fisik dan non fisik perlu terus   menghindari kerumunan harus tetap
            penyelenggaraan  PON XX Papua ini   digencarkan oleh semua pihak.   dijalankan. Ia berharap, PON XX Papua
            dinilai komisi X menjadikan rahmat agar   Kuncinya, semua pihak memang   ini juga bisa dinikmati secara langsung
            masyarakat Papua lebih siap. Namun,   dirasa perlu menyiapkan dukungan   maupun melalui media elektronik oleh
            sebagai tindak lanjut dari sukses   agar PON Papua 2021 makin semarak.   masyarakat pecinta olahraga. l rnm/es



                                                                        TH. 2021      EDISI 202      PARLEMENTARIA        15
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20