Page 10 - MODUL ASJ FIX
P. 10
KOMPETENSI DASAR
4.1. Menginstalasi sistem operasi jaringan
TUJUAN
Peserta didik SMK Negeri 1 Ketapang Kelas XI TKJ diharapkan
dapat menginstalasi sistem operasi jaringan berbasis grafik (GUI)
atau text (CLI) secara mandiri dengan mengikuti setiap langkah-
langkah pada modul ini dengan cermat dan teliti.
۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞
A. TAHAP PERSIAPAN
۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞۞
Beberapa persiapan yang harus dilakukan siswa adalah:
❶ Memeriksa spesifikasi laptop, apakah laptop yang digunakan
peserta didik bekerja pada sistem operasi 64-bit atau 32-bit.
Caranya:
Start → Control Panel → System
❷ Mengunduh file ISO Linux Debian 8 “Jessie” dari web resmi
https://www.Debian.org/index.id.html; dan
Modul Praktikum Administrasi Sistem Jaringan TKJ Kelas XI ― Pratiwi 3