Page 64 - E-Booklet Liken
P. 64
Upaya Pelestarian Keanekaragaman Liken
Apa yang dapat kita lakukan agar
keanekaragaman liken dapat terjaga ??
Menjaga Ekosistem Hutan
Dengan cara menjaga ekosistem hutan tidak
hanya keanekaragaman liken yang terjaga tetapi
semua komponen penyusun hutan pun ikut
terjaga.
Mengedukasi Diri Sendiri dan Orang Lain
Mengedukasi diri sendiri sangat penting untuk
menumbuhkan rasa peduli terhadap pentingnya
menjaga lingkungan agar tidak rusak, begitupun
dengan mengajak orang lain untuk bersama-sama
menjaga kelestarian alam dan lingkungan.
Melakukan Penyuluhan
Salah satu cara untuk menjaga agar
keanekaragaman liken tetap terjaga yaitu dengan
melakukan penyuluhan akan bahaya polusi udara,
selain dapat merusak lingkungan akan berdampak
pula pada kehidupan manusia, hewan dan
tumbuhan.
58