Page 16 - Literasi Investasi - fix 221022
P. 16
Berdasarkan pemaparan
pada video tersebut,
sudah tahu kan kenapa
investasi itu penting kita
lakukan?
B. Jenis investasi
Sebagaimana telah di singgung di sub bab
sebelumnya, bahwasanya aktivitas investasi dapat
dilakukan dalam bentuk aset nyata (riil) dan aset
finansial. Berdasarkan klasifikasi tersebut, beberapa
bentuk alternatif yang dapat dijadikan acuan dalam
menentukan jenis investasi ialah sebagai berikut
(Nuzula & Nurlaily, 2020):
No. Aset Nyata (Riil) Aset Finansial
1. Perumahan: Tempat tinggal Klaim Ekuitas – langsung: Saham
pribadi, apartemen, mall, biasa, opsi, dan waran
bangunan kantor, rumah toko
(ruko) dsb.
2. Logam Mulia: Emas dan Berlian Klaim Ekuitas – Tidak Langsung: Dana
Pensiun, Reksadana (Saham
Perusahaan investasi) dan Asuransi
seumur hidup
3. Permata berharga: Safir, Rubi, Klaim Kreditor: Dana Pasar Uang,
dan Berlian Tabungan, Obligasi, Obligasi
Korporasi (Straight dan dapat
dikonversi ke saham biasa), Municipal
9