Page 67 - E-MODUL KAPITA SELEKTA MATEMATIKA
P. 67

Menentukan  banyak  kelas  Menurut  Sturges,  jika  data  yang  diamati
                         banyaknya n dan banyak kelas adalah k, maka berlaku k = 1 + 3,3 log n,
                         sehingga,
                         banyaknya kelas       = 1 + 3,3 log 64
                                               = 1 + 3,3 (1,806)
                                               = 1 + 5,9598 ≈ 7
                         Menentukan panjang interval kelas panjang
                         kelas panjang kelas  = jangkauan : banyak kelas
                                               = 60 : 7 = 8, 57 = 9

                         Adakah cara yang lain yang kalian temukan dalam menentukan panjang
                         kelas?
                         Menentukan batas kelas interval ambil data yang terurut di atas sembilan
                         data 38 39 40 41 42 43 44 45 46 (sebanyak 9 data)  dapat ditulis
                         kelas I = 38 – 46
                         kelas II = 47 – 55 ...
                         dst.
                         Menentukan  frekuensi  gunakanlah  sistem  turus  (tally)  untuk  mencari
                         frekuensi data
                         Menentukan Tabel Frekuensi























                         Menentukan titik tengah
                         Titik tengah diperoleh dari: Titik tengah = (batas bawah + batas atas) /2
                         dengan hasil pengolahan data di atas dapat disajikan tabel statistik
                         sebagai berikut.
                         Tabel Frekuensi


















                                                                                                    64
   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72