Page 34 - E-MODUL TEMA 5 KD 3.1 & 4.1 MUATAN IPS KELAS 5
P. 34

KEGIATAN EKONOMI MASYARAKAT BERDASARKAN


                                     KENAMPAKAN ALAM DI SEKITAR


                         Kegiatan ekonomi masyarakat bergantung pada kenampakan

                alam di sekitar tempat tinggal. Masyarakat memanfaatkan sumber


                daya alam sekitar untuk memenuhi kebutuhan hidup. berbagai upaya


                dan usaha dilakukan untuk memanfaatkan dan mengolah sumber daya

                alam yang ada. Amatilah gambar di bawah ini!


















                           (1) Perkebunan Teh                            (2) Pasar Apung
















                             (3) Pesisir Pantai                        (4) Tambak Garam



                       Gambar (1) merupakan perkebunan teh, dimana masyarakat

                sekitar cenderung bermata pencaharian sebagai pekerja kebun teh


                untuk memenuhi kebutuhannya.






          29
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39