Page 17 - FISIKA Kelas X - Hakikat Ilmu Fisika
P. 17

Fisika   Bab 1




                                               Bahan berkarat                              Asam kuat dan
                                               Bahan ini  membunuh jaringan  hidup,  seperti  alkali.

                                               kulit  dan  mata.  Ketika  bersentuhan,  dapat
                                               menyebabkan kebakaran.

                                               Bahan beracun                               Raksa, metanol,

                                               Bahan ini beracun ketika dihirup, ditelan, atau  sianida, klorin.
                                               diserap oleh kulit. Jangan makan, minum, atau
                                               mencicipi  bahan  ini.  Ketika  menggunakan

                                               bahan ini, selalu ikuti petunjuk yang diberikan,

                                                misalnya  selalu  mencuci  tangan  setelah
                                               menanganinya.

                                               Bahan iritasi                               Fenol, kloroform,
                                               Bahan  ini  dapat  mengiritasi  kulit.  Bahan  ini  dan uap bromin

                                               menghasilkan  uap  yang  dapat  mengiritasi
                                               mata,  hidung,  dan  tenggorokan.  Hindari
                                               menghirup  uap  bahan  ini  dan  selalu  ikuti

                                                petunjuk  yang  diberikan  ketika  menangani
                                               bahan ini.
                                               Bahan radioaktif                            Karbon

                                               Bahan  ini  memancarkan  radiasi  yang  sangat  radioaktif,
                                               berbahaya  bagi  manusia.  Bahan  ini  harus  uraniun, dan

                                               disimpan  dalam  wadah  timbel.  Ketika  plutonium.
                                               menangani  bahan  ini,  selalu  ikuti  semua

                                               tindakan keselamatan secara tegas.

                      2)  Alat keselamatan kerja yang ada di laboratorium

                           Hydrant (Pemadam kebakaran)            Kotak P3K





















                                                                                  Hakikat Ilmu Fisika | 10
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22