Page 83 - E-Modul Pembelajaran Final
P. 83
c. Wanita hamil, payudara tampak lebih mengembang, hal ini karena pengaruh
progesteron dan estrogen
d. Kadar progesteron menurun, menstruasi pun terjadi kembali
e. Pada saat hamil, menstruasi terjadi secara tidak teratur
8. Pertemuan antara sel sperma dengan sel telur disebut dengan….
a. Diferensiasi
b. Fertilisasi
c. Ereksi
d. Ejakulasi
e. Imunisasi
9. Hubungan estrogen dengan proses ovulasi adalah….
a. Merangsang hipofisis untuk mensekresikan FSH yang akan menyebabkan folikel pecah
b. Merangsang hipofisis untuk mensekresikan LH yang menyebabkan folikel pecah
c. Merangsang hipofisis untuk menghasilkan LH sehingga folikel pecah
d. Menyebabkan korpus luteum untuk menghasilkan progesteron yang akan
menyebabkan folikel pecah
e. Merangsang folikel untuk menghasilkan progesteron yang tinggi sehingga folikel
pecah
10. Hormon progesteron memiliki fungsi untuk….
a. Mempercepat pertumbuhan selaput lendir rahim
b. Menghambat produksi FSH oleh pituitari
c. Memacu pituitari dalam memproduksi hormon LH
d. Memacu folikel dalam ovarium untuk tumbuh
e. Merangsang pertumbuhan endometrium rahim
11. Perhatikan gambar dibawah ini!
71