Page 4 - E-Modul_Nia Latifatun Nikmah
P. 4

Petunjuk  belajar


                  Untuk  memudahkan  dalam  mempelajari  dan  mengerjakan  modul  ini,  maka  kia

                  lihat  terlebih  dahulu  melihat  petunjuk  belajar  dalam  menggunakan  modul  ini
                  yaitu:


                      1.  Bacalah  dan  pahami  materi    tersebut,  jika  kurang  siswa  paham  bisa  tanya

                         ke guru.
                      2.  Kerjakan  setiap  tugas  soal  latihan  untuk  mengetahui  seberapa  besar

                         pemahaman  materi  anda dapatkan

                      3.  Perhatikan  langkah-langkah  berikut  ini:
                             a.  Baca dengan  cermat  sebelum  mengerjakan  tugas

                             b.  Teliti  terlebih  dahulu  sebelum  mengumpulkan  tugas  tersebut.
                             c.  Kumpulkan  hasil  kerja setelah  di  teliti

                             d.  Jika ada yang  belum  paham  bisa konsultasi  keguru  atau teman


                         Untuk  petunjuk  belajar  sebaiknya  di  ikuti  dengan  baik,  bertujuan  agar
                         lebih  maksimal  saat mempelajari  modul  ini.






























                                                                                                            iii
   1   2   3   4   5   6   7   8   9