Page 10 - Template Bahan Ajar SD kelas VI - Asmaul Husna
P. 10

Muhammad Abdul Latif, S.Pd.I                                   KELAS VI        SEMESTER 1





                                              Kegiatan Pembelajaran



               Uraian Materi





               ▪ MaknaAsma’ul al-husna

               1. As-Samad

                  Arti kata As-Samad itu? As-Samad artinya Maha Dibutuhkan(tempat meminta). Allah Swt.
                  Maha Dibutuhkan, Allah Swt. menjadi tempatmanusia bersandar.

                 2. al-Muqtadir
                 Arti al-Muqtadir adalah Maha Kuasa atau Maha Menentukan. Allah Swt.Maha Kuasa, alam
                  semesta beserta isinya adalah di bawah kekuasaan Allah Swt.

               3. al-Muqaddim

                  Arti al-Muqaddim adalah Maha Mendahulukan. Artinya Allah Swt. MahaMendahulukan atas
                 apa yang diciptakan-Nya.
               4. al-Baqi

                  Nama indah Allah Swt. yang terakhir dibahas pada kesempatan ini adalah al-Baqi. Apa arti

                  al-Baqi? Al-Baqi adalah Yang Maha Kekal.




           Masukkan Video pada bagian ini















                         Video 1. Arti Asmaul Husna (As-shomad, Al-muqtadir, Al-Muqaddim, Al-Baqi)









                                                           9
   5   6   7   8   9   10   11   12   13