Page 15 - PENGEMBANGAN EBOOK_Neat
P. 15

2.  Epistasis – Hipostasis


                      Epistasis adalah gen yang bersifat menutupi dan hipostasis adalah gen yang bersifat
                     tertutupi. Ada 3 macam epistasi dan hipostasi, yaitu epistasi dominan, epistasi resesif,
                                               dan epistasi dominan dan resesif.


                    Epistasi dominan          Epistasi resesif
                      (terdapat gen                                   Epistasi dominan dan resesif (terdapat
                 dominan yang bersifat      (terdapat gen resesif
                                           yang bersifat epistasis     dua gen epistasis, gen dominan dari
                  epistasis terhadap gen                                pasangan gen I epistasis terhadap
                  lain yang tidak sealel)    terhadap gen lain
                                             yang tidak sealel)      pasangan gen II yang bukan alelnya dan
                                                                      gen resesif dari pasangan gen II juga
                                                                        epistasis terhadap pasangan gen I)
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20