Page 91 - MODUL INFORMATIKA BK,TIK, SK, JKI, AD
P. 91

Berpikir Komputasional    Dasar – Dasar Informatika   SMK Kelas X

                    I.  ASSESMEN





                   TUGAS MANDIRI

                     No.  Nama Siswa  Mengamati Diskusi                   Mencoba       Menganalisis        Mengkomunikasikan


                     1.    Siswa 1


                     2.    Siswa 2

                     3.    Siswa 3


                     4.    Siswa 4


                     5.    Siswa 5



                    Catatan:

                    1.  Siswa  melakukan  pengamatan,  diskusi,  mencoba,  menganalisis  dan  mengkomunikasikan  selama

                        pelajaran berlangsung

                    2.  Guru mengamati aktifitas siswa dan memberi tanda [ √ ] pada tiap indicator observasi


                   TUGAS KELOMPOK

                     No.  Nama Siswa  Kerjasama                    Disiplin               Keselamatan            Keterampilan


                     1.    Siswa 1

                     2.    Siswa 2


                     3.    Siswa 3


                     4.    Siswa 4


                     5.    Siswa 5



                    Catatan:

                    1.  Siswa  melakukan  pekerjaan  sesuai  dengan  tugas  yang  diberikan  guru  dengan  memperhatikan

                        kerjasama, kedisiplinan dan keselamatan kerja selama pelajaran berlangsung.
                    2.  Guru mengamati aktifitas siswa dan memberi nilai pada tiap indicator observasi

                        A     : Baik Sekali

                        B     : Baik

                        C     : Cukup
                        D     : Kurang



                        Siswa  dianggap  kompeten  apabila  mendapatkan  nilai  sekurang  –  kurangnya  B  di  tiap  indicator

                        penilaian.



               60                                                                                           Informatika – SMK Kelas X
   86   87   88   89   90   91   92   93   94   95   96