Page 12 - E-MODUL PEMERIKSAAN RUJUKAN PRODIA
P. 12
KULTUR URINE
Nama Kultur Urin
Pemeriksaan
Deskripsi Sampel urin untuk urinalisis dan kultur harus diperoleh dengan cara steril. - Kultur
urin harus dikirim sebelum antibiotik dimulai
Manfaat Kultur urin dilakukan untuk mendeteksi organisme yang merupakan agen penyebab
infeksi pada saluran kemih
Persiapan Pasien tidak sedang mengkonsumsi antibiotik, jika pasien sedang mendapat terapi
antibiotik maka catat jenis antibiotiknya
Waktu Pagi hari (clean-catch midstream), jika tidak memungkinkan dapat menggunakan
Pengambilan urine sewaktu (clean-catch midstream)
Sample
Urin
Dependent Test Hasil Pembiakan
Volume < 6 tahun minimal 5mL, > 6 tahun 20 mL
Penanganan Khusus Informasi jenis sampel urin (urin midstream /
kateter / suprapubik / cytoscopy) wajib
dicantumkan pada internal note dan
diinformasikan ke cabang rujukan bila merujuk.
Bila pemeriksaan kultur urin dirujuk ke cabang
lain. preparat langsung dibuat 2 buah, satu untuk
cabang perujuk dan satu untuk cabang rujukan.
Persyaratan Wadah • Pot steril
• Media transport Dip Slide
• Media transport Uriline
Kriteria Penolakan Wadah tidak steril Tidak ada catatan
penampunagn/pengambilan urin
Stabilitas suhu ruang <= 2 jam, 2-8C <= 24 jam,
Menggunakan media transport Dip Slide/Uriline >
24 jam pada suhu ruang
Catatan Urin pancaran tengah, urin kateter, urin
suprapubik, bila tidak memungkinkan dapat
menggunakan urin sewaktu. sertakan
preparat.
11