Page 2 - C:\Users\user\OneDrive\Documents\Flip PDF Professional\KELAS 9 MGMP MATEMATIKA_MENENTUKAN JENIS AKAR-AKAR PERSAMAAN KUADRAT DENGAN DISKRIMINAN DAN RUMUS JUMLAH DAN HASIL KALI\
P. 2

“MENENTUKAN JENIS AKAR-AKAR

                  PERSAMAAN KUADRAT DENGAN

                                 DISKRIMINAN”


       Dalam menentukan bentuk bentuk jenis akar ,

       kita harus mencari nilai diskriminan


       Jenis          akar–akar                persamaan                 kuadrat
       didasarkan kepada jenis-jenis bilangan.





       Bilangan di bagi menjadi dua kelompok besar
       yaitu:


       • Bilangan Riil (nyata)

          a.  Bilangan Rasional


          b.  Bilangan Irasional

       • Bilangan Nonriil (tidak nyata)




       Perhatikan rumus abc berikut:





                             √




       Pada rumus tersebut terdapat bentuk

       (b  – 4ac) disebut diskriminan (D).
           2



       Sifat  akar-akar  persamaan  kuadrat  dapat

       ditinjau dari nilai diskriminan, yaitu

                2
       D = b  – 4ac
                           .
   1   2   3   4   5   6   7