Page 47 - Tema 9 Kegiatan Berbasis Literasi kelas V SD
P. 47
dan ayah memperhatikan iklan tersebut dengan
saksama, iklan tersebut berisi anjuran kepada
masyarakat untuk selalu memakai masker, mencuci
tangan dengan sabun, dan menjaga jarak.
Klik tanda
“Masa pandemi masih belum selesai, walaupun
daerah kita bukan zona merah, tetapi kita tetap wajib
menerapkan protokol kesehatan ya, ingat pesan ibu,”
ujar ayah. “Baik ayah, Ali akan selalu ingat pesan ibu
Halaman 37
Tema 9 Subtema Kegiatan Berbasis Literasi