Page 32 - Modul Informatika VIII Semester 2
P. 32
5. Bagaimana cara menginstal aplikasi canva pada HP android?
a. Pilih play Store- Canva- Install c. Pilih Facebook- Canva- Install
b. Pilih Akun google- Canva- Install d. Pilih Corel Draw- Canva- Install
6. Aplikasi canva termasuk aplikasi yang digunakan untuk .....
a. Game c. Video
b. Musik d. Desain online
7. Dibawah ini merupakan kegunaan aplikasi canva kecuali, ......
a. Membuat Logo c. Membuat poster
b. Mengedit Indografik d. Menghitung
8. Kapasitas penyimpanan Canva bagi pengguna secara gratis, maka pengguna dapat
menyimpan kreasi yang sudah dihasilkan sebesar ......
a. 300MB c. 1GB
b. 2GB d. 1000GB
9. Apabila kita tidak sengaja memilih gambar premium yang disediakan oleh Canva, maka
apa yang membedakan gambar tersebut dengan gambar free lainnya?
a. Gambar akan blur dan tidak jelas
b. Ada tanda silang pada gambar
c. Adanya logo Canva pada gambar
d. Adanya logo copyright desainer lain
10. Jika Anda ingin menambahkan tulisan yang agak besar, maka tipe tulisan apa yang
harus Anda pilih?
a. Paragraf
b. Title
c. Subheading
d. Heading