Page 54 - Modul Informatika VII Semester 2
P. 54
19. Dalam Microsoft Excel, cell-cell yang dapat dioperasikan tersebut dapat diberi warna
yang berbeda-beda. Langkah atau cara untuk memberi warna yang benar dibawah ini
adalah
a. format cell – font c.format cell – alignment
b. format cell – border d.format cell – fill
20. Fungsi matematika dalam Ms. Excell untuk menentukan rata rata dari suatu data adalah
dengan menggunakan rumus ……
a. max c. average
b. sum d. hlookup
LATIHAN ULANGAN SEMESTER II
I. Pilihlah jawaban yang paling benar !
1. Didalam satu unit komputer terdiri dari 3 komponen utama yang saling berhubungan
dan harus ada, yaitu :
a. Input, Output, Sistem
b. Monitor, CPU, Mouse
c. Hardware, Software dan Brainware
d. User, Sistem Analist, Progammer