Page 8 - Modul Informatika VII Semester 2
P. 8
Evaluasi ::
a. Pengetahuan
PILIHAN GANDA
1. Salah satu cara untuk mengakses MS Word melalui start yaitu :
a) Start > Program > MSWord
b) Program > Start > MSWord
c) Start > Program >Open
d) Open > Start >Program
2. Membuka MS Word secara cepat dapat dilakukan dengan cara :
a) shortcut
b) start
c) browse
d) windowexplorer
3. Fasilitas scrollbar pada MS Word berfungsi untuk:
a) menggulung layar dokumen ke atas, bawah, kiri, maupun kananhalaman.
b) menggulung layar dokumen ke atas maupun kebawah halaman
c) menggulung layar dokumen ke arah kiri maupun kanan halaman
d) menggulung layar dokumen ke arah atas dan kanan halaman
URAIAN
1. Uraikan cara mengaktifkan aplikasi Ms Word 2007 !
2. Jelaskan cara mengaktifkan aplikasi Ms Word 2010 !
3. Jelaskan cara mengaktifkan aplikasi Ms. Word melalui shortcut di destop !,
4. Jelaskan cara keluar dari aplikasi Ms Word !
5. Menurut anda , adakah cara lain yang dapat digunakan untuk mengaktifkan aplikasi
Ms Word ? Jika ada , sebutkan dan jelaskan. !