Page 171 - KAJIAN TAPAL BATAS WILAYAH KOTA TANJUNGPINANG 2022
P. 171
Gambar 5.4
Peta Batas Wilayah Kelurahan Kampung Bugis
B. KECAMATAN TANJUNGPINANG BARAT
Kecamatan Tanjungpinang Barat memiliki beberapa
wilayah kelurahan antara lain Kelurahan Bukit Cermin,
Kelurahan Kampung Baru, Kelurahan Kemboja, dan Kelurahan
Tanjungpinang Barat. Selama proses penegasan tapal batas
antar RT dan RW yang berada di masing-masing kelurahan yang
berada di Kecamatan Tanjungpinang Barat terdapat beberapa
masalah-masalah yang timbul antara lain adalah terkait dengan
Tapal Batas Wilayah Kota Tanjungpinang | Tahun 2022
154