Page 44 - E-MODUL INTERAKTIF MATERI ARITMETIKA SOSIAL DENGAN PENDEKATAN RME
P. 44
Biaya perbaikan = Rp 500.000,00
+
Total = Rp. 8.000.000,00
Harga pembelian dan biaya perbaikan disebut modal
Harga jual = RP 7.750.000,00
Rugi = Rp 8.000.000,00 - RP 7.750.000,00
= Rp 250.000,00
2 0 000 00
Persentase rugi = x 100% = 3,125%
000 000 00
Jadi kerugian yang diderita Andi sebesar 3,125%
4. Diketahui :
Harga beli = Rp 1.000.000,00
Harga jual = Rp 1.100.000,00
Untung = harga jual - harga beli
Untung = Rp 1.100.000,00 - Rp 1.000.000,00
= Rp 100.000,00
100 000 00
Persentase untung = x 100% = 10 %
1 000 000 00
Jadi keuntungan yang diperoleh Anton sebesar 10%
5. Diketahui :
Harga beli = Rp 240.000,00
Untung = 25%
Harga Jual = (100% + %Untung) x Harga Beli
Harga jual = (100% + 25%) x Rp 240.000,00
Harga jual = 125 % x Rp 240.000,00
Harga jual = 125/100 x Rp 240.000,00 = Rp 300.000,00
Jadi harga jual barang tersebut adalah Rp 300.000,00.
TES FORMATIF 4
1. Diskon untuk sepatu = 15 % × Rp 300.000,00
= 15/100 x 300.000,00
= Rp 45.000,00
Diskon untuk kaos = 20 % × Rp 100.000,00
= 20/100 x Rp100.000,00
= Rp 20.000,00
Jumlah diskon = Rp 45.000,00 + Rp 20.000,00
= Rp 65.000,00
39