Page 51 - Pujianto Hari Wibowo-200020048-Modul Flipbook (1)_Neat
P. 51

Modul  Sejarah Indonesia Kelas XI KD  3.5 dan 4.5
                                            KUNCI  JAWABAN DAN PEMBAHASAN

                                    KUNC                                                           SKO
                               NO                              PEMBAHASAN
                                       I                                                            R

                                             Perlawanan rakyat Aceh terjadi di Cot Plieng
                               1.      C                                                            1
                                             dipimpin oleh Abdul Jalil
                                             Penolakan rakyat Singaparna untuk melakukan
                               2.      D     Seikerei,  yakni kewajiban menundukkan kepala ke       1
                                             arah matahari terbit danmenjadi salah satu sebab
                                             perlawanan terhadap Jepang.

                                             Perlawanan rakyat Singaparna dipimpin oleh Kiai
                               3       C                                                            1
                                             Zainal Mustafa
                                             Perlawanan rakyat Kalimantan  dipimpin  oleh
                               4       B                                                           1
                                             Pang Suma, salahsatu tokoh pemimpin suku Dayak
                                             Gerakan Koreri adalah salah satu  bentuk

                               5       B     gerakan perlawanan terhadap Jepang. Gerakan             1
                                             ini  di  pimpin  oleh  L  Rumkoren  danberpusat di
                                             Biak.
                                             Salah satu latar belakang perlawanan PETA di
                               6       B     Blitar  terhadapJepang adalah adanya penderitaan
                                             rakyat akibat penindasan Jepang                       1
                                             Dampak pendudukan Jepang dalam  bidang
                               7       B     politik adalahmelarang semua rapat dan kegiatan –  1
                                             kegiatan politik

                               8       C     Romusha adalah sistem kerja paksa zaman Jepang        1
                                             Kesulitan ekonomi Indonesia  masa
                               9       B     pendudukan Jepangdisebabkan karena Jepang
                                             mengeksploitasi sumber daya ekonomi untuk             1


                                             kepentingan perangnya



                                             Salah satu dampak positif yang dirasakan

                               10      A     Indonesia dengan pendudukan Jepang antara lain        1
                                             adalah dasar-dasar militer yang diberikan Jepang
                                             nantinya menjadi cikal bakal TNI

                                                        JUMLAH SKOR
                                                         MAKSIMAL                                  10



                                                      NILAI =  SKOR PEROLEHAN   X 100
                                                               SKOR MAKSIMAL

                                                            =  SKOR PEROLEHAN   X 100
                                                                     10





                     @2022 Universitas Adi Buana Surabaya                                                    45
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56