Page 11 - MASA PUBERTAS KELAS 6 IPA TEMA 7
P. 11
B Perbedaan Ciri-ciri Masa Kanak-kanak
dan Pubertas
Pernahkah kamu berpikir kenapa saat masih kecil tidak
ada rambut yang tumbuh di atas bibir? Sementara itu, bagi
perempuan kenapa saat balita dan anak-anak belum ada buah
dada?
Tentu saja semua itu akan kita lalui ketika menginjak
remaja. Ketika seorang anak mulai beranjak remaja, maka ada
beberapa perubahan yang terjadi pada diri remaja laki-laki dan
perempuan. Lalu apa saja perbedaan dari perubahan tersebut?
3 3 3