Page 69 - SMTR 2 SKI_ MI_ KELAS_V
P. 69

24. Sahabat Ali bin Abi Thalib sejak remaja senantiasa bersama Rasulullah Saw. sehingga
                       sahabat  Ali  mempunyai  budi  pekerti  luhur  dan  masuk  Islam  sejak  awal.  Hal  ini

                       berarti....

                       a.   Dalam kehidupan sehari-hari pergaulan baik dan buruk tidak berpengaruh karena
                          kita orang baik

                       b.   Dalam kehidupan sehari-hari tidak bergaul dengan yang baik dan yang buruk juga
                          karena kita hidup dalam keanekaragaman

                       c.   Dalam  kehidupan  sehari-hari  harus  memilih  pergaulan  yang  buruk  agar  bisa
                          mempengaruhi menjadi baik

                       d.   Dalam  kehidupan  sehari-hari  harus  memilih  pergaulan  yang  baik  karena  akan

                          berpengaruh baik
                   25. Sahabat  Ali  bin  Abi  Thalib  terkenal  pemberani.  Salah  satu  bukti  keberaniannya

                       adalah....

                       a.   Berani mengantar makanan untuk Rasulullah Saw. ke gua Tsur

                       b.   Berani menemai Rasulullah Saw di Gua Tsur saat Rasulullah perjalanan hijrah

                       c.   Berani tidur di kamar Rasulullah Saw. saat Rasulullah berangkat hijrah
                       d.   Berani pergi menemui kafir Quraisy di Makkah sebagai utusan Rasulullah Saw.

                   26. Semenjak diangkat menjadi khalifah, sahabat Ali memindahkan pusat pemerintahan
                       dari Madinah ke Kota....

                       a.      Bashrah

                       b.      Makkah
                       c.  Baghdad

                       d.   Kufah
                   27. Sahabat Ali bin Abi Thalib dijuluki karramallu wajhah, karena....

                       a.   Dari remaja senantiasa cinta ilmu

                       b.   Dari remaja sudah beriman dan tidak pernah menyembah berhala
                       c.   Dari remaja bersama Rasulullah Saw. dan selalu jujur

                       d.   Dari kecil senantiasa mengembala bersama Rasulullah Saw.












                                                             SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM -  KELAS V     168
   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74