Page 8 - Buku Saku APD
P. 8
ALAT PELINDUNG DIRI
(APD)
Sesuai dengan Peraturan Pemerintah No. 14 Tahun 2021 dan
Peraturan Menteri PUPR No. 10 Tahun 2021 Tentang Pedoman
Sistem Manajemen Keselamatan Konstruksi. Alat pelindung diri (APD)
digunakan sebagai perlindungan terhadap potensi bahaya pada
lokasi konstruksi.
Helm
Pelindung Mata Pelindung Telinga
Pelindung Pernafasan Sarung Tangan
Sepatu Safety Rompi Safety
BACK
4