Page 22 - E-Modul Matematika Materi Pokok Transformasi Geometri Translasi & Rotasi Untuk Siswa Kelas IX SMPMTs_Neat 3
P. 22

Masalah 2 :

                                                      Mari kita selidiki


                       Seorang anak menemukan sebuah potongan gambar di bawah































                   Menurut  informasi,  di  dalam  potongan  gambar  tersebut  lokasi
                   rumah  berada  di  (-1,2)  bila  digambarkan  pada  bidang  koordinat.
                   Titik  A  adalah  posisi  awal  sebuah  peti  dan  peti  tersebut  pernah
                   dipindahkan sebanyak 3 kali yaitu dari titik A ke B, dari titik B ke titik

                   C dan dari titik C ke titik D. Setiap berpindah dari satu titik ke titik
                   lainnya dilakukan dengan cara yang sama yaitu menggeser 4-meter
                   ke kanan dan 2-meter ke atas.



                   Berdasarkan  informasi  di  atas  maka  tentukanlah  lokasi  D  serta
                   berikan alasannya!
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27