Page 54 - Pedoman pengatalogan perpusnas
P. 54

4.    Tidak sesuai dengan daftar pengiriman? >> Koreksi daftar

                     pengiriman dan/atau stempel inventarisasi bahan perpustakaan
                     oleh Bidang Akuisisi
               5.    Serah terima Bahan Perpustakaan dan Penandatanganan Surat

                     Pengantar


               4.2. Distribusi Bahan Perpustakaan

                     1.    Bahan Perpustakaan  hasil  penerimaan  dari Bid. Akuisisi
                           didistribusikan kepada para Pustakawan dengan mencatat

                           judul dan jumlah eksemplar dan waktu pengolahan bahan
                           perpustakaan yang telah ditentukan
                     2.    Jika tidak memenuhi standar waktu yang ditentukan, maka

                           dilimpahkan kepada pustakawan lainnya.


               4.3. Verifikasi data

                     Verifikasi  data  adalah  kegiatan  memeriksa  data  bibliografis
               bahan perpustakaan yang akan diolah di pangkalan data. Tujuannya

               adalah untuk mengetahui bahan  perpustakaan sudah  pernah  diolah
               atau  belum.    Hal  ini  dilakukan  untuk    mencegah  duplikasi  yang
               tidak  perlu,  dan  menghindari ketidaktaatasasan (inkonsistensi)
               dalam  pengolahan, serta  memperbaiki  kesalahan  pengolahan  yang

               dilakukan  sebelumnya.  Verifikasi  data  diawali  dengan  pemeriksaan
               Item-ID atau Nomor Induk, dilanjutkan dengan penelusuran melalui
               judul atau pengarang.
                     Langkah  yang harus diperhatikan guna menghindari duplikasi

               data adalah sebagai berikut :
               1.    Melakukan penelesuran bahan perpustakaan yang akan diolah di

                     pangkalan data
               2.    Jika  bahan  perpustakaan tersebut sudah pernah diolah dan

                     cantuman tersedia di pangkalan data maka deskripsi biblografi
                     diperiksa, kemudian nomor induk ditambahkan dan isian daftar
                     koleksi (kategori, akses, ketersediaan, lokasi) dilengkapi.




               44  Pedoman Pengelolaan Bahan Perpustakaan
   49   50   51   52   53   54   55   56   57   58   59