Page 10 - Modul Astigmatisme
P. 10
Modul Pembelajaran Stase Pembekalan
PENEGAKAN DIAGNOSIS
ANAMNESIS
Pasien biasanya datang dengan keluhan
penglihatan kabur dan sedikit distorsi yang kadang
juga menimbulkan sakit kepala. Pasien sering
memicingkan mata atau head tilt untuk dapat
melihat lebih jelas. 4
PEMERIKSAAN FISIK
1. Pemeriksaan Refraksi Subjektif dengan
Astigmatic dial chart
6
Adapun langkah-langkah untuk pemeriksaan
astigmatisme dengan astigmatic dial chart adalah
sebagai berikut:
● Tentukan tajam pengliatan terbaik dengan
menggunakan lensa sferis minus (atau
plus)
● Kaburkan tajam penglihatan pasien
dengan menambahkan lensa sferis plus
(atau minus)
● Minta pasien untuk menunjuk garis
yang terlihat paling tebal dan paling
tipis dibandingkan garis lainnya pada
9