Page 111 - e-Book Cerita Umat Paroki Ciputat di masa Pandemi Covid 19_Neat
P. 111
CERITA 11
rosario, kerahiman ilahi, nove-
na, dan ibadat online. Sebena-
rnya banyak hal yang saya
dapatkan dari masa pandemi 110
ini, yaitu seperti saya yang
tadinya olahraga kalau ada
waktu tetapi menjadi rutin se-
tiap tiga kali seminggu untuk
berolahraga bahkan saya naik
berat badan 10 kg, yang tadin-
ya 45kg sekarang 55kg. Lalu
tiba-tiba menjadi seoarang
editor dadakan karena ada
bebarapa video yang dibuat
pada komunitas PPA, OMK,
dan Emmaus Jouney. Dalam
masa pandemi ini juga saya
dapat meluangkan waktu un-
tuk menambah wawasan dari
membaca buku, berjurnal,
menonton film, dan youtube
Namun sebenarnya masih ada
hal yang sangat aku rindukan
SUARA NIKODEMUS / EDISI KHUSUS 2020

