Page 26 - Modul DGP Kelas XI Multimedia Semester 1
P. 26

26 | SR






                           3)  Pencampuran Warna Bahan


                                     Berdasarkan  pencampuran  warna  bahan  warna  dapat  digolongkan
                               menjadi  beberapa  macam,  yaitu  warna  primer,  warna  sekunder,  warna

                               intermediate, warna tersier, warna kuarter. Warna bahan sesungguhnya terdiri
                               atas dua jenis, yaitu:


                                  ❖ Warna bahan tinta cetak (print computer dan offset).

                                     Warna primer bahan tinta cetak adalah Cyan, Magenta, yellow (CMY)
                                  ❖ Warna bahan cat (cat air, cat poster, cat akrilik, cat minyak, dan lain-

                                     lain). Warna pokok/primer bahan cat dalam praktik sehari hari adalah
                                     kuning (yellow), Merah (Red), dan Biru (Blue) atau disebut RGB.


                                     Pada  warna  bahan  cat  warna  pokok/primer/pertama  adalah  kuning,
                               merah, dan biru.




























                                               Pencampuran warna bahan


















                                                Skala pencampuran warna
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31