Page 14 - BIDIDAYA TANAMAN HIAS
P. 14

PERBANYAKAN VEGETATIF



             MENGGUNAKAN ORGAN-ORGAN


             VEGETATIF.



             KEUNTUNGAN PERBANYAKAN VEGETATIF


             ADALAH DAPAT MENGHASILKAN BIBIT


             YANG SERAGAM DALAM JUMLAH BANYAK.


             PERBANYAKAN VEGETATIF DAPAT



             TERJADI SECARA ALAMI MAUPUN


             BUATAN. PERBANYAKAN VEGETATIF


             DAPAT DENGAN MENGGUNAKAN ORGAN



             AKAR, BATANG, DAUN, TUNAS, SULUR,


             DAN UMBI. CONTOH TANAMAN HIAS YANG


             MEMBIAK SECARA VEGETATIF ALAMI



             ADALAH BUNGA LILI, GLADIOL, DAN


             KANNA.


             PERBANYAKAN VEGETATIF BUATAN PADA



             TANAMAN HIAS DAPAT DILAKUKAN


             MELALUI STEK, PERUNDUKAN, OKULASI,


             DAN PENYAMBUNGAN. BERIKUT ADALAH


             CONTOH PERBANYAKAN VEGETATIF



             BUATAN PADA TANAMAN HIAS.
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19