Page 24 - E-MODUL SIFAT BUNYI
P. 24
3. Tuliskan masing-masing 2 contoh benda disekitar kalian yang dapat
menghasilkan bunyi dengan cara di pukul, ditiup dan digesek!
4. Terdapat 3 media perambatan bunyi, yaitu padat, gas, dan cair. Berikan
masing-masing contoh benda dari media perambatan bunyi tersebut!
5. Putu memukul pada salah satu ujung pipa, Made mendengarkan di ujung
lainnya. Putu memukul pipa baja satu kali, tetapi made mendengar dua
kali. Mengapa peristiwa tersebut bisa terjadi?
6. Kelompokanlah contoh peristiwa dalam kehidupan sehari-hari yang
menunjukan sifat-sifat bunyi!
7. Perhatikan gambar di bawah ini!
(manusia) (gajah) (lumba-lumba)
(kelelawar) (jangkrik)
Berdasarkan gambar diatas, kelompokan gambar tersebut berdasarkan
besaran frekuensi yang didengarnya!
8. Perhatikan gambar dibawah ini!
(gambar benda dipukul) (gambar membunyikan lonceng dihalaman)
Benda yang dipukul dapat menghasilkan bunyi, suara lonceng dihalaman
terdengar jelas oleh telinga dari dalam ruangan. Jauh dekatnya sumber
bunyi dapat terdengar ke telinga kita, maka pengertian bunyi adalah?
18