Page 22 - E-Modul Pernapasan top
P. 22

Ayo Membaca!




                                                 Organ Pernapasan Hewan

               1.  Mamalia










                                                                            Sumber: Kompas.com
                                       Sumber: Duniasapi.com


               Mamalia adalah hewan  yang menyusui  anaknya.  Mamalia sendiri ada yang hidup  didarat
                 dan  dilaut.  Contoh  mamalia  yang  hidup  dilaut,  seperti:  kambing,  sapi,  musnag,  monyet,
               kucing, dll. Sedangkan contoh mamlia yang hidup dilaut, seperti: paus dan lumba-lumba.

               Organ pernapasan pada mamalia sama dengan organ pernapsan manusia yaitu dengan alat


               pernapasan yang terdiri atas rongga hidung, batang tenggorok, dan paru-paru.
                 Bagaimana proses pernapsan pada hewan mamalia?

               Pada waktu bernapas, udara masuk melalui rongga hidung. Dari rongga hidung melewati

               trakea dan menuju paru-paru.  Sesampainya di  paru-paru  tepatnya  alveolus,  udara yang

               kaya oksigen akan diikat darah sedangkan gas karbondioksida sisa pernapsan dilepaskan.
                 Nah terus bagaimana dengan mamalia yang hidup diair seperti paus?
               Paus  dapat  bertahan  lama  menyelam  dalam  air  dikarenakan  paus  dapat  menyimpan

               oksigen. Paus akan menutup lubang hidungnya ketika menyelam, sehingga air tidak dapat

               masuk  ke  alat  pernapasannya.  Nah,  ketika  kelebihan  uap  air  jenuh,  paus  akan
                 memunculkan  diri  ke  permukaan  untuk  menyemburkan  uap  air  tersebut  dan  mengambil

               oksigen dari udara.













                                                                                                                   18
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27