Page 5 - Buku Metode Statistika
P. 5

Dengan  memanjatkan  rasa  syukur  yang  sedalam-

                  dalamnya ke Hadirat Allah SWT berkat kehendak dan ridho-
                  Nya  buku  Metode  Statistika  ini  dapat  tersusun  dan  bisa

                  diterbitkan  sesuai  dengan  rencana.    Penyusunan  buku  ini

                  dimaksudkan untuk para peminat, baik para mahasiswa yang
                  sedang  mengambil  mata  kuliah  Statistika  ataupun  yang

                  tertarik  untuk  mengetahui  apa,  bagaimana,  dan  mengapa

                  Statistika.


                         Buku  ini  diharapkan  dapat  dipergunakan  sebagai
                  acuan  untuk  mempelajari  dan  memahami  mata  kuliah

                  Metode Statistika, Statistika, Statistika Terapan atau apapun
                  namanya. Di samping itu, juga diharapkan bermanfaat bagi

                  para peneliti dan pengambil keputusan.


                         Buku  ini  berisi  pelajaran  statistika  dasar,  baik
                  statistika  deskriptif  maupun  statistika  inferensial  yang

                  seluruhnya terdiri atas delapan bab, meliputi : pendahuluan,

                                                                            v
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10