Page 31 - Modul IPS Lengkap_Neat
P. 31
Tentang Penulis
P
enulis adalah seorang guru IPS Terpadu
SMP Negeri 4 Pangkalan lampam bernama
Erwin Prabowo, S.Pd. Terus belajar dan
mencoba itu menjadi motto hidup. Di era digital
seperti ini rasanya perlu bagi penulis untuk
beradaptasi dengan memanfaatkan berbagai macam
aplikasi digital yang sebenrnya dapat membantu
dalam proses pembelajaran yang lebih menarik ,
efektif dan efisien.
24 | E r w i n P r a b o w o , S . P d .