Page 9 - Kerajaan-Kerajaan dan Peninggalan Sejarah Masa Hindu, Buddha dan Islam Serta Sikap Para Pahlawan Pada Kerajaan Hindu, Buddha dan Islam di Indonesia
P. 9

Di  Indonesia  sebagai  negara  kepulauan  yang




                      letaknya                               sangat                             strategis,                                  karena                            terletak





                      diantara  dua  benua  dan  dua  samudra  yang




                      merupakan  daerah  persimpangan  lalu  lintas





                      perdagangan  dunia.  Hal  inilah  yang  menjadi  salah





                      satu  penyebab  masuknya  budaya  India  dan




                      budaya China ke Indonesia melalui teori brahmana





                      (dewa), teori ksatria (prajurit), teori




                      waisya (pedagang), teori sudra (buruh),





                      teori arus balik dan teori gabungan















































                                                                                                                                                                                                     2
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14