Page 11 - BISMILLAH FIX-MODUL BANGUN RUANG SISI DATAR
P. 11

Selanjutnya jika diketahui panjang rusuk suatu kubus ABCD.EFGH a cm maka

                                                    3
                                                        3
                       volumenya = (a × a × a) = a cm , sehingga dapat disimpulkan bahwa rumus volume
                       kubus yaitu:

                                                                3
                                                      = (   ×    ×   )    

                                                  3
                                                      3
                                                      =        


                                                                     3
                            dengan  a = panjang rusuk kubus dan cm  = satuan volume.
                   2.  Cara 2: Menggunakan rumus menghitung volume pada bangun ruang
                              Dalam menghitung volume pada kubus dapat menggunakan rumus menghitung
                       volume pada bangun ruang yaitu: V = Luas alas  × tinggi. Luas alas merupakan luas

                       alas pada kubus dan tinggi merupakan tinggi pada kubus. Perhatikan gambar kubus di

                       bawah ini!




                                                Klik ikon untuk menampilkan kubus!

                              Berdasarkan tampilan gambar kubus di atas, maka dapat disimpulkan bahwa
                       rumus untuk menghitung volume kubus sebagai berikut:


                                 =                    ×             

                                 =    ×     ×   

                                 =   
                                    3


                            dengan  s = panjang rusuk kubus.


























                                                                                                       10
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16