Page 220 - 02 BUKU BAHAN MATERI FILM SEJARAH 270118
P. 220

BERITA PROKLAMASI KEMERDEKAAN DI INDONESIA





                        hadapan mereka. Terbaca jelas: bra djam 12.00 aug
                        tg. 17 domeidjakarta = (proklamasi) kami bangsa
                        Indonesia  dengan ini menjatakan  kemerdekaan
                        ‘indonesia titik hal-hal jang mengenai pemindahan
                        kekoeasaan  dll diselenggarakan  dengan cara
                        seksama  dan  dalam  tempo  jang  - sesingkat-
                        singkatnya  titik djakartahari  toedjoeh betas
                        boelan Marconis Jacob dan Ahmad saling pandang.
                        Mereka  tampak  tidak  percaya  dengan  apa yang
                        baru saja mereka baca.


                                          BARKAH
                                 Ini dia ...


                        BARKAH mengambil kertas itu dari Markonis Jacob
                        dan menempatkannya persis di hadapan dadanya.


                                          BARKAH (CONT’D)
                                 Kita sudah merdeka.
                                 Markonis  Jacob tidak memberi
                                 reaksi, ia memandangi BARKAH yang
                                 bersemangat dan tampak berpikir.

                                                                 CUT TO:


                        8   INT. RUANG REDAKSI - DAY 8                                   8


                        RM Bintarti,  BARKAH,  Pak Petruk  dan Wiwik
                        Hidayat berkerumun.


                                          BARKAH
                                 Kalau  sampai  Tanabe marah  ...
                                 artinya  ini kemerdekaan  yang
                                 revolusioner         ...      Kemerdekaan
                                 yang bukan pemberian Dai Nippon.



                                                                                       219
   215   216   217   218   219   220   221   222   223   224   225