Page 40 - e-modul IPA kimia smp winda melfa
P. 40

E-MODUL IPA BERBASIS SAINTIFIK






                               5)  Emas  (Au)  merupakan  logam  sangat  tidak


                                    reaktif, dan ditemukan dalam bentuk murni.


                                    Emas  digunakan  sebagai  perhiasan  dan


                                    komponen               listrik         berkualitas            tinggi.



                                    Campuran  emas  dengan  perak  banyak


                                    digunakan sebagai bahan koin.






                           b. Unsur Non Logam


                               Pada umumnya unsur non logam memiliki sifat


                               tidak  mengkilap,  penghantar  arus  listrik  yang



                               buruk,  dan  tidak  dapat  ditempa.  Secara  umum


                               non  logam  merupakan  penghantar  panas  yang


                               buruk,  namun  terdapat  satu  unsur  non  logam



                               yang  dapat  menghantarkan  panas  dengan  baik


                               yaitu  grafit.  Beberapa  unsur  non  logam  yang


                               bermanfaat dalam kehidupan sehari–hari, antara



                               lain:













                                                        23
       KLASIFIKASI MATERI                                                                   KELAS VII


      DAN PERUBAHANNYA                                                                      SMP/MTs
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45