Page 11 - E-MODUL IPA
P. 11

E-modul IPA







                                        KEGIATAN PEMBELAJARAN




                      Kompetensi Dasar



               3.7  Menganalisis  interaksi  antar  makhluk  hidup  dan  lingkungannya  serta  dinamika
                     populasi akibat interaksi tersebut.

               4.7  Menyajikan hasil pengamatan terhadap interaksi makhluk hidup dengan lingkungan

                     sekitarnya.

                      Tujuan Pembelajaran


               1.  Peserta didik mampu menjelaskan konsep lingkungan dan komponen-komponennya

                   melalui kegiatan membaca materi.

               2.  Peserta didik mampu mengidentifikasi komponen biotik dan abiotik pada lingkungan
                   sawah yang dikelola oleh Subak melalui kegiatan pengamatan.

               3.  Peserta  didik  mampu  menjelaskan  pengertian  interaksi  melalui  kegiatan  membaca

                   materi.

               4.  Peserta  didik  mampu  menjabarkan  pola-pola  interaksi  melalui  kegiatan  membaca
                   materi.

               5.  Peserta didik mampu menganalisis  interaksi antara makhluk hidup dengan lingkungan

                   melalui kegiatan pengamatan.
               6.  Peserta  didik  mampu  mensimulasikan  saling  ketergantungan  makhluk  hidup  pada

                   ekosistem sawah yang dikelola oleh Subak melalui kegiatan percobaan sederhana.

               7.  Peserta  didik  mampu  menyajikan  hasil  pengamatan  bentuk  saling  ketergantungan

                   makhluk hidup di lingkungan sekitar melalui kegiatan percobaan.
               8.  Peserta didik mampu menyebutkan perbedaan antara rantai makanan dengan jaring-

                   jaring makanan melalui kegiatan membaca materi.

               9.  Peserta didik mampu menganalisis dinamika populasi akibat interaksi antara makhluk
                   hidup dengan lingkungan melalui kegiatan latihan soal dan percobaan.

               10. Peserta didik mampu menghubungkan materi yang telah dipelajari dengan nilai-nilai

                   budaya dilingkungan sekitar melalui kegiatan refleksi.


                                                                                                                 x

        Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungan
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16