Page 55 - Kelas X_Biologi_KD 3.4
P. 55

Latihan Pilihan Ganda III
                                 Latihan Pilihan Ganda III




                    1.      Pemanfaatan virus yang menguntungkan bagi manusia dibidang

                            pertanian adalah...


                             A     produksi biopestisida

                             B     peningkatan sifat antigenitas pada vaksin

                             C     produksi buah tanpa biji

                             D     peningkatan sifat patogenitas pada vaksin

                             E     pemanfaatan profag untuk membuat antigen



                    2.      Menggulungnya daun pada tanaman kapas disebabkan oleh virus.....


                             A     CiLV

                             B     WMV

                             C     SMV

                             D     TYMV

                             E     BMV




                    3.      Dalam bidang kedokteran, salah satu produk yang memanfaatkan

                            virus yaitu interveron. Interferon berfungsi untuk....

                             A     mengenal dan mengidentifikasi bakteri patogen

                             B     mencegah replikasi virus pada sel hospes

                             C     mencegah terjadinya penyakit polio


                             D     menentukan galur bakteri

                             E     mengubah fenotip bakteri
   50   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60