Page 3 - Kelas X_Sejarah Indonesia_KD 3.8
P. 3

Glosarium

                       Jalur Perdagangan    : Jaringan logistik yang diidentifikasi sebagai rangkaian jalur dan
                                              perhentian yang digunakan untuk angkutan kargo komersial.
                       Teungku              : Gelar bangsawan untuk kaum pria dari suku Aceh
                       Kijing               : bangunan yang terbuat dari batu atau tembok yang berbentuk
                                              persegi panjang dengan arah lintang utara-selatan
                       Debus                 : Tarian yang pada puncak acara para penari menusukkan benda
                                                tajam ke tubuhnya tanpa meninggalkan luka
                       Grebeg                : diadakan tiga kali dalam satu tahun, yaitu setiap tanggal 10 Dzulliijah
                                                (Idul Adha), 1 Syawal (Idul Fitri), dan tanggal 12 Rabiulawal (Maulud
                                                Nabi). Bentuk dan kegiatan upacara grebeg adalah mengarak
                                                gunungan dari keraton ke depan masjid agung


               Pendahuluan

                   A.  Identitas Modul

                                    Mata Pelajaran        : Sejarah Indonesia




                                     Kelas / Semester     : X / II



                                     Alokasi Waktu        : 3 x Pertemuan (6 x 45 Menit)




                                    Judul Modul           :
                                    Perkembangan kehidupan masyarakat, pemerintahan,
                                    dan  budaya pada masa kerajaan- kerajaan Islam di
                                    Indonesia
   1   2   3   4   5   6   7   8