Page 38 - Kelas XII_Biologi_KD 3.2
P. 38

C    energi aktivasi tidak mempengaruhi kerja enzim.
                            D    penurunan energi aktivasi.

                            E    kerja enzim tidak ada hubungan dengan energi aktivasi.



                   4.      Asam piruvat merupakan produk dari metabolisme…. ....


                            A    glikolisis
                            B    siklus Krebs

                            C    fotosintesis

                            D    siklus Calvin

                            E    dekarboksilasi oksidatif



                   5.      Dalam rantai transfer elektron setiap 1 molekul NADH akan menghasilkan ….

                            A    1 ATP

                            B    2 ATP
                            C    3 ATP

                            D    4 ATP

                            E    6 ATP



                   6.      Berikut ini beberapa pernyataan tentang proses metabolisme ....




                                1. Menghasilkan energi dalam bentuk ATP
                                2. Proses pemecahan molekul air oleh cahaya
                                3. Perubahan senyawa anorganik menjadi senyawa organik

                                4. Merupakan proses eksorgenik
                                5. Merupakan proses endorgenik

                                6. Melalui proses perubahan glukosa menjadi asam piruvat


                           Pernyataan yang merupakan proses anabolisme adalah ....

                            A    1, 2 dan 3

                            B    1, 3 dan 6
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43