Page 19 - Kelas XI_Matematika Umum_KD 3.6
P. 19

Maka uang paman setelah 10 bulan menjadi:

                M  = 100.000.000 + 10 × 300.000
                   10
                M  = 100.000.000 + 3.000.000
                   10
                M  = 103.000.000
                   10
                atau dengan rumus langsung,
                M  = M (1 + np)
                   n
                          o
                M  = 100.000.000(1 + 10 × 0,3%)
                   10
                M  = 100.000.000(1,03)
                   10
                M  = 103.000.000
                   10





                     Pada  bunga  tunggal,  bila  modal  awal  bernilai  M ,  bunga  p  per  periode,  dan  n
                                                                        o
                     banyaknya periode, maka:
                     M  = M (1 + np)
                       n
                            o



                BUNGA MAJEMUK
                BUNGA MAJEMUK



                Bunga majemuk adalah bunga yang diberikan tidak hanya pada uang yang
                ditabungkan  tetapi  bunganya  juga.  Modal/hutang  periode  berikutnya

                merupakan modal/hutang sebelumnya ditambah dengan bunga.

                Kebanyakan sistem tabungan di bank menggunakan bunga majemuk. Ikuti
                penjabaran konsep bunga majemuk berikut.




                  Periode n  Modal    Bunga            M n


                                                            M  =
                                                              1
                      1       M o     M  × p       M  + M  × p =
                                        o
                                                           o
                                                     o
                                                        M (1 + p)
                                                          o
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24