Page 32 - Kelas XI_Sejarah Indonesia_KD 3.5
P. 32

Rangkuman
                   1.  Jepang telah melakukan kebijakan-kebijakan yang merugikan rakyat Indonesia. Salah
                       Satunya kebijakan Ekonomi Perang, produk ekonomi yang semua diperuntukkan
                       pemenangan Perang Asia Timur Raya.
                   2.  Pengendalian pendidikan dan kebudayaan yang berdampak pada kemunduran bidang
                       ekonomi, rakyat menjadi bodoh dan banyak buta huruf.
                   3.  Bidang seni dan budaya juga  diawasi. Untuk membantu pertahanan Jepang, pemerintah
                       Tirani Jepang telah membentuk  organisasi militer dan semimiliter yang direkrut dari para
                       muda Indonesia.
                   4.  Karena tindak kekejaman dan kesewenang-wenangan Jepang telah menimbulkan
                       perlawanan di berbagai daerah.
   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37